Winter: Game Mobile Puzzle Terbaru Yang Penuh Teka-Teki dan Misterius Akan di Segera Rilis - Hai sahabat TokekJahat. Kali ini ada game Mobile terbaru loh! yaitu game dengan judul "Winter". Game Winter ini adalah sebuah game Mobile dengan genre Puzzle yang
berkonsep tentang ruang yang bakal mengajak kalian untuk memcahkan
berbagai teka teki yang ada dan juga akan mengajak kalian menjelajahi
"Dunia Misterius".
Winter: Game Mobile Android dan iOS Terbaru Yang Bergenre Puzzle | TokekJahat | |
Nah, nantinya di Winter ini kalian akan dibagi dalam beberapa level isometric untuk menjelajahi berbagai ruangan yang ada. Dan game ini akan terasa berbeda dari game Puzzle lainnya, karena ada beberapa aksi di game ini yang cukup komplek, seperti kalian dapat memeriksa isi lemari, memperbesar tampilan objek di suatu ruangan, serta menyatukan seluruh kepingan teka-teki yang ada untuk menjadikan cerita yang utuh.
Namun game ini akan bisa kalian mainkan di Android atau iOS dan download apk game Winter ini di Google Play atau Aplle Store di awal 2017 mendatang (serta ada versi PCnya loh!).
Dan Jika, kalian penasaran seperti apa game Winter ini? dan Bagaimana cara bermain game mobile Winter ini? simak trailer game Winter di bawah ini:
0 komentar
Post a Comment