Game Mobile Sword Art Online: Memory Defrag Buka Masa Pre-Registrasi Siap di Rilis ke Versi Global - Hai sahabat TokekJahat. Apakah kalian suka dengan Sword Art Online?. Jika "IYA", kalian nggak boleh ketinggalan memainkan game mobile RPG terbaru Sword Art Online: Memory Defrag di Smartphone Android & iOS kalian. Pasalnya sebentar lagi game SAO terbaru ini akan segera meluncur perilisannya ke Versi Global dan bisa kalian unduh download apk Sword Art Online: Memory Defrag secara gratis di Google Play Store & App Store.
Pre-Registrasi Sword Art Online: Memory Defrag Siap Rilis Versi Global |
Harus kalian ketahui Apa itu Sword Art Online: Memory Defrag?. Sword Art Online: Memory Defrag adalah game mobile Epic Slide Scrolling bergenre Action RPG yang bercerita tentang seseorang manusia yang terjebak dalam dunia game, di dalam dunia game ini kalian harus memecahkan kasus kenapa tidak bisa lagi kembali ke dunia asal mereka dengan bertarung untuk melindungi dirinya. Di game ini kalian bisa memlilih beberapa karakter untuk dikendalikan seperti Kirito si ahli dual sword, Asuma, dan lainnya. Untuk segi desain grafis ini cukuplah keren karena disertai beberapa efek skill yang memukau. Penasaran seperti apa guide and gameplay cara bermain Sword Art Online: Memory Defrag?, yuk simak trailier videonya di bawah ini.
0 komentar
Post a Comment